Jakarta Color Run Festival 2024

Location: Pasar Seni Ancol, Ancol, Jakarta Utara

Jakarta Color Run Festival is the largest Color Run event in Jakarta in 2024, organized by 157 EOSPORTS, featuring a 5K Fun Run. The Jakarta Color Run Festival 2024 is expected to attract 5,000 participants.

The event with the theme ‘Let’s Run & Fun’ will take place at Pasar Seni Ancol, Ancol, North Jakarta. According to official information from the Jakarta Color Run Festival 2024 ticket sales site, eonline.co.id, tickets for this event are priced at Rp250,000. Interestingly, this major running event in Jakarta is open for participation by both adults and children. For participants under the age of three, there is no fee, no race pack, and they must be accompanied by a parent.

Participants who have registered and paid will receive the Color Run Festival 2024 T-shirt and participant number or BIB. Participants will be disqualified from the event if they do not wear both items. Moreover, participants even have the opportunity to win door prizes or attractive gifts after completing the run.

Jakarta Color Run Festival merupakan acara Colour Run terbesar di Jakarta tahun 2024, yang diselenggarakan oleh 157 EOSPORTS dengan mengadakan Fun Run sejauh 5K. Jakarta Color Run Festival 2024 akan diikuti oleh 5.000 peserta.

Acara yang bertemakan ‘Let’s Run & Fun’ tersebut akan diselenggarakan di Pasar Seni Ancol, Ancol, Jakarta Utara. Berdasarkan informasi resmi dari situs penjualan tiket Jakarta Color Run Festival 2024, eonline.co.id, tiket untuk acara ini dihargai sebesar Rp250 ribu. Hal menariknya, acara lari terbesar di Jakarta ini terbuka untuk partisipasi baik oleh dewasa maupun anak-anak. Bagi peserta yang berusia di bawah tiga tahun, tidak dikenakan biaya, tidak mendapatkan race pack, dan harus didampingi oleh orang tua.

Peserta yang sudah mendaftar dan membayar akan menerima kaos Color Run Festival 2024 dan nomor peserta atau BIB. Peserta akan didiskualifikasi dari acara jika tidak mengenakan kedua barang tersebut. Bahkan, peserta memiliki kesempatan untuk memenangkan doorprize atau hadiah menarik setelah menyelesaikan lari.

Presale Price IDR 250.000
What’s Included:

Color Run Jersey –
Finisher Medals –
Bib Number –
Sunglasses Color Run –
Refreshment –
Holy Powder –
Free Entrance Ticket to Ancol –
Ticket Doorprize

contact information

VIEW UPCOMING
RUNNING EVENTS